Kurikulum Pendidikan Anak 7 – 9 tahun (Bagian 3)
Parenting Notes

Kurikulum Pendidikan Anak 7 – 9 tahun (Bagian 3)

Resume “Kurikulum Pendidikan Anak Usia 7 – 9 tahun” (Bagian 3) Kajian Bulanan HSMN Depok Narasumber: Ust. Herfi Ghulam Faizi Tanggal: 15 Mei 2016 Bismillaahi rohmaani rohiim.. Apakah visi pendidikan anak dalam keluarga Muslim? Visi pendidikan anak dalam keluarga Muslim bukan sekadar menjadikan anak cerdas, atau menguasai keahlian tertentu atau bakatnya, atau bukan pula memiliki … Baca lebih lanjut

Kurikulum Pendidikan Anak  1 – 7 tahun (Bagian 2: 4 – 6 tahun)
Parenting Notes

Kurikulum Pendidikan Anak 1 – 7 tahun (Bagian 2: 4 – 6 tahun)

Resume “Kurikulum Pendidikan Anak Usia 1-7 tahun” (Bagian 2) Kajian Bulanan HSMN Depok Narasumber: Ust. Herfi Ghulam Faizi Tanggal: 16 April 2016 II. Kurikulum Pendidikan Anak usia 4 – 6 tahun Kebutuhan Dasar atau Pokok yang Dibutuhkan Anak Anak pada usia 4 -6 tahun memiliki gejolak dalam gerak dan gejolak dalam bahasa. Ia sangat aktif … Baca lebih lanjut

Kurikulum Pendidikan Anak 1 – 7 tahun (Bagian 1: 1 – 3 tahun)
Parenting Notes

Kurikulum Pendidikan Anak 1 – 7 tahun (Bagian 1: 1 – 3 tahun)

Resume “Kurikulum Pendidikan Anak Usia 1-7 tahun” (Bagian 1) Kajian Bulanan HSMN Depok Narasumber: Ust. Herfi Ghulam Faizi Tanggal: 16 April 2016 Bismillaahi rahmaani rahiim.. Pendidikan.. merupakan salah satu hal yang sangat penting dalam kehidupan. Kita dapati urgensi pendidikan di dalam Quran melalui surat Ali Imron. Surat ini menuturkan bagaimana Imron bersama istrinya, Hana, mendidik … Baca lebih lanjut

“Allah Bersamaku…”
Parenting Notes / Quote Graphics

“Allah Bersamaku…”

Bismillaah.. Bermula dari Facebook.. Suatu hari, saya memasang status dengan foto sebuah frame brush lettering… Kira-kira dua tahun yang lalu, saya pernah membaca suatu kisah mengenai penanaman aqidah pada anak di buku “Prophetic Parenting“. Dalam kisah tersebut, seorang laki-laki men-talqin suatu kalimat kepada keponakannya, yang kemudian senantiasa diingat oleh anak itu sepanjang hidupnya, hingga membawa … Baca lebih lanjut